Herwyn Tekankan Pentingnya Nurani dalam Pemanfaatan AI bagi Pengawas Pemilu
Ditulis oleh : Bhakti Satrio pada :

 

 

JAKARTA– Anggota Bawaslu RI, Herwyn J.H Malonda, menegaskan pentingnya nurani dalam menggunakan kecerdasan buatan atau artificial intelligence (AI). Dia meyakini, penguasaan AI merupakan keniscayaan bagi insan pengawas pemilu dalam mengambil keputusan di berbagai bidang, namun pada akhirnya, kebijaksanaan dan nurani-lah yang menjadi penentu. 

DPR Apresiasi Program Pengawasan Partisipatif Bawaslu
Ditulis oleh : Robi Ardianto pada :

Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum- Komisi II DPR mengapresiasi program pengawasan partisipatif pemilu yang digagas dan dijalankan Bawaslu.

Bagja: Kolaborasi Bawaslu-Perguruan Tinggi Perkuat Penyusunan Revisi UU Pemilu
Ditulis oleh : Hendi Poernawan pada :

Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum – Ketua Bawaslu Rahmat Bagja menilai, kolaborasi antara lembaga pengawas pemilu dengan perguruan tinggi dapat memperkaya wacana, memperluas perspektif, serta memperkuat basis ilmiah dalam penyusunan kebijakan revisi Undang-Undang Pemilu dari perspektif pengawasan pemilu. Menurutnya, keterlibatan civitas akademika menjadi sangat penting.

 

Puadi: Bedah Buku Jadi Penguatan menuju Debat Hukum Pemilu 2025
Ditulis oleh : Jaka Fajar pada :

Surabaya, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Anggota Bawaslu Puadi menegaskan bahwa bedah buku bukan sekadar diskusi akademik, melainkan langkah penting mempersiapkan landasan pemikiran bagi Debat Hukum Pemilu 2025. Tahapan ini memperkuat perspektif kelembagaan menghadapi tantangan penegakan hukum Pemilu.

Bawaslu Perkuat Pengawasan Pemilu Modern, melalui Literasi Data dan Bedah Buku
Ditulis oleh : Bintang Ayudia pada :

Malang, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Anggota Bawaslu Puadi menyebut sinergi antara literasi data dan bedah buku sebagai fondasi penting dalam memperkuat pengawasan pemilu modern. Pendekatan ini dinilai mampu menggabungkan kekuatan metodologi pengawasan berbasis data dengan refleksi kelembagaan, sehingga pengawasan tidak hanya teknokratis, tetapi juga sensitif terhadap realitas politik di lapangan.

Bagja: Perlindungan Hak Pilih dan Dipilih Menentukan Kualitas Pemilu
Ditulis oleh : Nofiar pada :

 

 

Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum – Ketua Bawaslu, Rahmat Bagja, menegaskan pemilu yang berkualitas hanya dapat terwujud apabila hak asasi manusia (HAM) dijaga pada setiap tahapan penyelenggaraan. Menurutnya, perlindungan hak pilih dan dipilih merupakan prasyarat utama untuk memastikan pemilu berlangsung adil. Dua hal ini mengemuka dalam diskusi publik yang digelar Koalisi Pewarta Pemilu dan Demokrasi (KPPDEM) bertajuk Menegakkan HAM dalam Pemilu dan Pemilihan di Media Center KPU, Jakarta, Rabu (19/11/2025).

 

Pimpinan Bawaslu RI Berikan Penguatan Kelembagaan bagi Bawaslu se-Sulawesi Tenggara
Ditulis oleh : Bawaslu Provinsi pada :

Konawe — Bawaslu Provinsi Sulawesi Tenggara menyelenggarakan kegiatan Penguatan Kapasitas Kelembagaan Pengawas Pemilu bagi jajaran Bawaslu Provinsi dan Kabupaten/Kota se-Sulawesi Tenggara. Kegiatan ini berlangsung di Pantai Toronipa, Kecamatan Soropia, Kabupaten Konawe, pada Selasa (18/11/2025).

Perkuat Keterbukaan Informasi Publik, Bawaslu Sejalan dengan Asta Cita Pemerintah
Ditulis oleh : Bintang Ayudia pada :

Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum – Anggota Bawaslu Puadi menegaskan komitmennya untuk memperkuat keterbukaan informasi publik sebagai bagian dari upaya membangun demokrasi yang transparan, partisipatif, dan berintegritas. Menurutnya hal tersebut sejalan dengan Asta Cita Pemerintah, khususnya poin keenam. 

Dalam Forum The Habibi Center, Bagja Pastikan Bawaslu Aktif Wujudkan Pemilu Inklusif
Ditulis oleh : Hendi Poernawan pada :

Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum – Ketua Bawaslu Rahmat Bagja memastikan Bawaslu tidak hanya mencatat peristiwa ketidakinklusifan pada pemilu dan pemilihan 2024 lalu. Kata Bagja, Bawaslu terus mengambil peran aktif agar pemilih disabilitas bisa menggunakan hak suaranya pada pesta demokrasi.

Bawaslu Serap Masukan Publik demi Perkuat Desain Lembaga Pengawas Pemilu
Ditulis oleh : Robi Ardianto pada :

Jakarta - Bawaslu menyerap masukan berbagai pihak mulai dari jurnalis, aktivis perempuan, disabilitas, lingkungan hidup, hingga peneliti dalam diskusi kelompok terpumpun Evaluasi Tata Kelola Organisasi Pengawas Pemilu, Selasa (18/11/2025) di Jakarta. Anggota Bawaslu Herwyn JH Malonda menjelaskan masukan tersebut penting untuk membangun desain kelembagaan pengawas pemilu yang lebih adaptif, inklusif, dan berkelanjutan.

Puadi Minta Bawaslu Manfaatkan Mahadata dalam Pengawasan Pemilu
Ditulis oleh : Bhakti Satrio pada :

Semarang, Badan Pengawas Pemilihan Umum – Anggota Bawaslu Puadi meminta jajarannya untuk memanfaatkan mahadata (big data) dalam pengawasan pemilu.

Bagja: Penegakan Etika Jadi Fondasi Utama Menjaga Kepercayaan Publik
Ditulis oleh : Nofiar pada :

Bogor, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Ketua Bawaslu Rahmat Bagja menegaskan, penegakan etika merupakan fondasi utama dalam menjaga legitimasi penyelenggara negara dan kepercayaan publik.

Bawaslu RI Lakukan Verifikasi PAW Anggota Bawaslu Kolaka Timur
Ditulis oleh : Bawaslu Kabupaten pada :

Kolaka Timur — Bawaslu RI melakukan verifikasi Berkas Pergantian Antar Waktu (PAW) terhadap tiga calon pengganti anggota Bawaslu Kabupaten Kolaka Timur, mendiang Abang Saputra Laliasa, yang telah wafat. Kegiatan verifikasi berlangsung di Kantor Bawaslu Kabupaten Kolaka Timur, Selasa (17/11/2025).

Proses verifikasi dipimpin langsung oleh anggota Bawaslu RI Koordinator Divisi Pencegahan, Partisipasi Masyarakat, dan Humas, Lolly Sunenti, bersama Koordinator Divisi Hukum dan Penyelesaian Sengketa Bawaslu RI, Totok Haryono.

Puadi: Literasi Data Perkuat Metodologi Pengawasan dan Deteksi Pelanggaran Pemilu
Ditulis oleh : Hendi Poernawan pada :

Depok, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Anggota Bawaslu Puadi menjabarkan literasi data yang digagas oleh divisi data dan informasi Bawaslu.

Jaga Ritme Kerja, Bawaslu Mantapkan Program “Bawaslu Membelajarkan”
Ditulis oleh : Bintang Ayudia pada :

Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum — Bawaslu memastikan langkah strategis dalam penguatan kapasitas sumber daya manusia (SDM) melalui program “Bawaslu Membelajarkan” yang dirancang untuk menjawab tantangan pen